arsitektur komputer


Arsitektur  komputer
         A.   Pengertian arsitektur komputer 
          Arsitektur disini dapat di definisikan sebagai gaya konstruksi dan organisasi  dari komponen-komponen sistem komputer.
          Arsitektur komputer adalah dapat dikategorikan sebagai ilmu dan sekaligus sebagai suatu seni mengenai cara interkoneksi antara komponen perangkat keras/hardware.
         Dalam bidang teknik komputer, definisi arsitektur computer adalah suatu konsep perencanaan dan juga struktur  pengoperasian dasar dari suatu sistem komputer.
        Arsitektur von neuman diciptakan oleh john von neuman [ 1903-1957]
Arsitektur von neuman menggambarkan 4  bagian utama yaitu:
1)     Unit aritmatika & logis (ALU )
2)    Unit control
3)    Memori
4)    Alat masukan & hasil

    B.     3 sub kategori arsitektur computer
      Arsitektur computer ini mengandung 3 sub-kategori  diantaranya meliputi
a)     Set instruksi (ISA)
b)    Arsitektur mikro dan ISA,.
c)     Sistem desain dari semua/ seluruh komponen dalam perangkat keras (hardware) computer ini.
    C.     2 Bagian utama arsitektur komputer
a)     Instructure  set Architektur
b)    Hardware system Architektur
   



D. inilah cara melakukan perubahan pada arsitektur computer
Ø Membangun array prosesor
Ø Menerapkan proses pipelining
Ø Membangun komponen multi prosesor
Ø Membangun komputer dengan arsitektur lain.

Faktor-faktor  yang berpengaruh pada keberhasilan arsitektur computer
a)     Arsitekturial
b)    Kinerja system
c)     Biaya system

Pengertian hardware & software
·        Hardware ( perangkat keras )
    Hardware  adalah  semua bagian fisik computer, identitas yang membedakan hardware adalah data yang berada didalam nya atau yang beroperasi didalamnya
·        Software ( perangkat lunak )
    Software adalah yang berupa aplikasi (program) yang dibuat oleh programmer yang dapat beroperasi atau menjalankan suatu perintaH

Multilayerd machine

·        Hardware level
a)     Physical device layer ( layer perangkat fisik )
     Dalam prakteknya merupakan layer komponen elektrik dan elektronik. Perangkat computer modern yang paling canggih pun terbangun dari komponen elektronik sederhana seperti transistor, kapasitor dan resistor.
b)    Digital logic layer ( layer logika digital )
   Semua operasi mesin yang paling dasar diberikan pada tingkat ini. Elemen-elemen dasar pada tingkat ini dapat menyimpan, memanipulasi, mentransmisi data dalam bentuk representasi biner sederhana elemen logika digital ini disebut gate.
c)     microprogrammed layer
   menginterpretasikan instruksi bahasa mesin dari layer mesin dan secara langsung menyebabkan elemen logika digital yang dikehendaki.
d)    Machine layer( mesin layer)
Adalah tingkatan hardware level yang paling bawah dimana program dapat dituliskan dan memang hanya instruksi bahasa mesin(machine language )
·        Software level
a)     Operating system layer(layar system operasi)
   Mengontrol cara yang dilakukan oleh semua software dalam menggunakan hardware
b)    Higher order software layer (layer software urutan atas)
   Mencakup semua program dalam bahasa selain bahasa mesin yang memerlukan penerjemahan dalam kode mesin sebelum mereka dapat dijalankan.




c)     Application layer(layer aplikasi)
Adalah bahasa computer seperti yang dilihat oleh end-user





Komentar

Postingan Populer